Categories: Religi

11 Lagu Pembukaan Penyembahan Ibadah yang Dinyanyikan di Gereja

 

Adalah kewajiban bagi orang Kristen untuk memuji dan menyembah Tuhan yang diperintahkan dalam Alkitab. Salah satu kegiatan yang biasa dilakukan orang untuk memujanya adalah menyanyikan lagu pembuka kebaktian. 

Nyanyian pembuka adalah tanda bagi orang Kristen bahwa kebaktian akan segera dimulai. Biasanya lagu pembuka kebaktian dinyanyikan oleh tim paduan suara gereja tempat kebaktian diadakan.


Ajarku mengerti segala rencanamu

Ajarku berserah hanya padamu

Pimpinlah jalanku

Dalam terang firmanmu

Ajarku berharap hanya padamu


Chorus:

Bapaku ajaib s’gala rancanganmu

Tuhan kuheran perbuatanmu

Engkau sanggup mengadakan

Segala yang kuperlukan

Menurut kehendakmu terjadilah


Kau sungguh indah tiada taranya

Sungguh menakjubkan

Sungguh ajaib ‘tuk di mengerti

Lebih dari s’mua yang ada


Hikmat-mu tiada terselami

Kasih-mu dalam tak terduga

Kau sungguh indah tiada taranya

Mulia dan berkuasa


Chorus:

Ku kagum, hormat akan engkau

Ku kagum, hormat akan engkau

Kau allah yang layak di puji

Ku kagum akan engkau


Aku datang dan kubersujud

Di hadapan-mu

Kurasakan indah hadirat-mu

T’lah kubuka mata hatiku

Dan s’luruh jiwaku

Untuk ku nikmati firman-mu


Chorus:

Firman-mu yang kuasa

‘Tuk mengubah sikap hati

Firman-mu yang tegakkan

Di saat kuterjatuh


Penuhkanlah bejanaku

Dengan air sungai-mu

‘Ku haus akan firman-mu


Sekalipun aku dalam lembah kelam

Ku tak takut s’bab kau besertaku

Sekalipun badai topan datang menerpa

Ku tak gentar s’bab kau di sisiku


Chorus:

Aku percaya

Berkat-mu atasku melimpah

Kebajikan, kemurahan

S’lalu mengikutiku

Ku puji, ku sembah

Kau tuhan

 

Allah kuasa melakukan

Segala perkara

Allahku maha kuasa

Dia ciptakan seisi dunia

Atur s’gala masa

Allahku maha kuasa

Allah kuasa melakukan segala perkara

Allahku maha kuasa

Dia ampuni yang berdosa

Sembuhkan yang sakit

Allahku maha kuasa


Bukan dengan kekuatanku

Ku dapat jalani hidupku

Tanpa tuhan yang di sampingku

‘Ku tak mampu sendiri

Engkaulah kuatku

Yang menopangku


Chorus:

Kupandang wajahmu dan berseru

Pertolonganku datang dari-mu

Peganglah tanganku

Jangan lepaskan

Kaulah harapan dalam hidupku


Kau bapa yang mengasihiku

Kuasa-mu memulihkanku

Hati yang baru kau berikan

Untukku dapat melihat

Rencana-mu indah bagiku

Kau ada di s’tiap jalanku

Hatiku haus dan lapar akan engkau


Chorus:

Kaulah segalanya 

Di dalam hidupku

Kerajaan-mu kebenaran-mu 

Itu bagianku

Kaulah yang kupandang 

Selama hidupku

Mengasihi-mu memuliakan-mu

Bapa dan rajaku


Sekalipun ku berjalan 

Dalam lembah kelam

Namun tangan-mu selalu

Menopang hidupku


Saat ku dalam ketakutan 

Kau hadir disisiku 

Kau berkata jangan takut 

Kau bri ku kemenangan


Chorus:

Kaulah tuhan yang berjanji 

Tak sekalipun kau ingkari

Kesetiaan-mu sungguh terbukti 

Si sepanjang hidupku


‘Tuk selamanya ku kan setia

Melayani mengasihi-mu

Tiada tuhan 

Seperti-mu yesus 

Kau allah yang setia


 


 

Kekuatan di hidupku

Ku dapat dalam yesus

Dia tak pernah tinggalkanku

Setia menopangku

Berseru.. Berharap dalam yesus


Chorus:

Ajaib kau tuhan penuh kuasa

Sanggup pulihkan keadaanku

Dalam tangan-mu seluruh hidupku

Tak akan goyah selamanya 


Ku datang ya bapa

Dalam kerinduan 

Memandang keindahan-mu

Kuberikan s`galanya 

Semuanya yang ada

Ku ingin menyenangkan 

Hatimu, oh tuhan


Chorus:

Jadikan aku indah

Yang kau pandang mulia

Seturut karya-mu

Di dalam hidupku

Ajar kuberharap

Hanya kepada-mu

Taat dan setia

Kepada-mu tuhan


Ketika aku berbeban berat


Ku datang kepada yesus

Dia b’rikan damai dan sukacita

Sejahtera dalam hatiku


Ketika aku berputus asa

Ku datang kepada yesus

Dia bebaskanku dan lepaskanku

Kini aku jadi baru


Chorus:

Yesus, yesus tuhan, 

Mulia nama-mu

Ku tinggikan, ku agungkan

Nama-mu selama-lamanya


Baca juga: IDN App: Kini User Tidak Ketinggalan Berita Viral

latifahayu

Share
Published by
latifahayu

Recent Posts

7 Tempat Makan Dekat Kebun Raya Bogor yang Wajib Dicoba!

Berada di Bogor, tepatnya di sekitar Kebun Raya Bogor, memang selalu menyenangkan. Suasana sejuk dan…

3 months ago

10 Tempat Makan Dekat Stasiun Tanah Abang, Ada Tempat Legend

Ketika kamu berada di Stasiun Tanah Abang, pasti kamu ingin menikmati makanan lezat setelah menempuh…

3 months ago

10 Rekomendasi Bakmi Halal di Jakarta, Ada Bakmi Legend!

Jakarta adalah surga kuliner yang menawarkan berbagai macam hidangan, termasuk bakmi. Bagi Anda yang mencari…

3 months ago

10 Cafe di Malang yang Instagramable, Asyik Buat Nongkrong!

Malang, dengan udaranya yang sejuk dan pemandangannya yang indah, selalu menjadi destinasi favorit untuk berlibur.…

4 months ago

7 Rekomendasi Sate Taichan di Senayan yang Paling Enak

Kalau kamu pencinta kuliner, pasti sudah tidak asing lagi dengan yang namanya sate taichan. Makanan…

4 months ago

10 Rekomendasi Tempat Dinner Romantis di Jakarta Terbaik

Jakarta, kota metropolitan yang selalu sibuk, memiliki banyak tempat romantis untuk menghabiskan malam bersama pasangan.…

4 months ago